heavy duty trucks

Transportasi – Dimana produktivitas adalah penting

Jika berbicara tentang pengoperasian armada untuk memenuhi janji kepada pelanggan Anda, produktivitas adalah segalanya. Dan ini bisa hadir dalam berbagai aspek – yaitu keefisienan bahan bakar, pengoptimalan interval penggantian oli, perpanjangan usia mesin, pengoptimalan servis/pemeliharaan dsb.

Untuk mencapai itu semua, Anda perlu mitra yang mengetahui tentang pelindungan mesin modern dan pelumasan kelas dunia.

Lihat apa yang dapat dilakukan jajaran produk bumper-to-bumper Mobil Delvac™ dan keahlian industri kami yang sudah berjalan lama bagi Anda, untuk membantu Anda meningkatkan waktu operasi armada Anda dan keyakinan pengemudi Anda.

Optimalkan interval penggantian oli Anda

Setiap armada memiliki kebutuhan berbeda. Karena rute truk, jarak angkut, dan bobot muatan yang berbeda, perhatian khusus perlu diberikan.

Itulah sebabnya Proses Interval Penggantian Oli (ODI) Optimal ExxonMobil dikendalikan oleh data, diberdayai oleh pelumas Mobil Delvac dan didukung oleh tim ExxonMobil. Kemitraan dirancang – armada demi armada – untuk memastikan bahwa Anda mendapatkan yang terbaik dari peralatan Anda.

Tingkatkan penghematan bahan bakar Anda

Pengeluaran bahan bakar merepresentasikan proporsi besar biaya operasi kendaraan niaga. Temukan bagaimana produk Mobil Delvac 1™ terkemuka kami direkayasa untuk membantu biaya bahan bakar dan operasional lainnya tetap terkendali dengan menyediakan manfaat terkait keberlanjutan melalui kemampuan pengurasan oli yang panjang* dan peningkatan potensi penghematan bahan bakar** dibandingkan dengan produk konvensional.

Menang di jalan: Apa yang dikatakan pemimpin industri angkutan truk

Jelajahi skema industri

*Tautan di bawah ini akan diarahkan ke konten Global dalam bahasa Inggris

*Dibandingkan dengan oli mineral, pelumas sintetis Mobil Delvac 1™ menawarkan kemampuan pergantian oli yang panjang.

**Relatif terhadap oli mesin konvensional 15W-40. Peningkatan penghematan bahan bakar aktual tergantung pada tipe kendaraan / peralatan, suhu lingkungan, kondisi berkendara dan viskositas cairan saat ini.

FAQ dan tips

  • equipment maintenance with mechanic
    Memelihara Kendaraan Anda

    Pemeliharaan berkala adalah penting, khususnya jika menggunakan pelumas Mobil Delvac™. Pelajari cara membantu menjaga truk Anda tetap beroperasi lebih kuat-lebih lama.

    FAQ dan tips

  • bumper to bumper
    Panduan produk bumper-to-bumper

    Mudah untuk menemukan produk Mobil Delvac™ yang tepat untuk aplikasi armada apa pun. Jelajahi panduan produk bumper-to-bumper kami sekarang.

    FAQ dan tips

  • Proses Interval Penggantian Oli Optimal ExxonMobil dengan Mekanik
    Interval Penggantian Oli Optimal | Oli Mesin Mobil Delvac™

    Proses ODI Optimal efektif. Lihat apa yang dapat dilakukan pelumas Mobil Delvac™ dan teknisi ExxonMobil bagi Anda.

    FAQ dan tips

  • mac truck desert
    Produktivitas Kendaraan

    Menjaga truk dan bisnis Anda tetap kuat dengan informasi industri terbaru, rekomendasi oli PC-11 dan saran efisiensi energi.

    FAQ dan tips

Tampilkan lebih banyak

Temukan solusi untuk aplikasi spesifik Anda

Pilih aplikasi untuk menemukan pelumas yang disarankan

  • Engineer Training

    Layanan Mobil Serv℠

    Pelajari bagaimana layanan teknis Mobil Serv ExxonMobil dapat membantu memberikan bisnis Anda wawasan ahli dan pemeliharaan optimal.

    Baca lebih lanjut
  • Pekerja industri dalam pengaturan kelompok

    Testimoni Pelanggan

    Temukan bagaimana produk dan layanan industri ExxonMobil telah membantu organisasi terkemuka dalam industri meningkatkan produktivitas dan kinerja mereka.

  • Katalapur Map

    Temukan distributor

    Jaringan global distributor resmi kami memenuhi persyaratan ketat terkait dengan kualitas dan penanganan produk, pelatihan dan kualifikasi serta perwakilan merek. Kami bekerja sama dengan mereka untuk memastikan Anda dapat mengekstraksi nilai maksimum dari pelumas industri kami.